MENU

Friday, April 5, 2013

Dosa Besar Mengaku Orang Lain Sebagai Ayahnya Dan Mengaku Bermimpi Sesuatu Padahal Tidak (Bermimpi)

dari Watsilah bin al-Asyqa',Rasulullah ﷺ bersabda,
“Sesungguhnya sebesar-besar dusta adalah apabila seseorang (anak) mengaku orang lain sebagai ayahnya,ataupun dia mengaku bermimpi melihat sesuatu sedangkan dia tidak pernah bermimpi demikian,ataupun dia mengatakan sesuatu atas nama Rasulullah ﷺ yang tidak pernah baginda mengatakannya.”
(HR. Bukhari,no.3509)

No comments:

Post a Comment